Kerajaan Sumedang Larang (3)

SILSILAH KERAJAAN SUMEDANG LARANG

Prabu Agung Resi Cakrabuana (950 M)

Prabu Agung Resi Cakrabuana atau lebih dikenal Prabu Tajimalela dianggap sebagai pokok berdirinya Kerajaan Sumedang. Pada awal berdiri bernama Kerajaan Tembong Agung dengan ibukota di Leuwihideung (sekarang Kecamatan Darmaraja). Ia punya tiga putra yaitu Prabu Lembu Agung, Prabu Gajah Agung, dan Sunan Geusan Ulun. Baca entri selengkapnya »

Filed under: Analisis, Budaya, Ensiklopedia, Sejarah

Kerajaan Sumedang Larang (2)

Sumedang dari Masa ke Masa
(Insun Medal dari Masa ke Masa)

I. Masa Kerajaan

SUMEDANG LARANG “Insun Medal Insun Madangan”

Dalam Carita Parahiyangan dan catatan Bujangga Manik bahwa sekitar kaki Gunung Tompo Omas (Tampomas) terdapat sebuah Kerajaan Medang Kahiyangan (252 – 290 M), dan menurut catatan Bujangga Manik juga bahwa posisi Sumedang Larang berada di Cipameungpeuk, dilihat dari posisi Sumedang Larang (998 – 1114 M) bahwa yang memegang kekuasaan waktu itu adalah Prabu Pagulingan. Baca entri selengkapnya »

Filed under: Analisis, Budaya, Ensiklopedia, Sejarah

Kerajaan Sumedang Larang (1)

Kerajaan Sumedang Larang adalah :

Salah satu kerajaan Islam yang diperkirakan berdiri sejak abad ke-15Masehi di Jawa Barat, Indonesia. Popularitas kerajaan ini tidak sebesar popularitas kerajaan Demak,Mataram, Banten dan Cirebon dalam literatur sejarah kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia. Baca entri selengkapnya »

Filed under: Analisis, Budaya, Sejarah

Beda Sunnatullah dengan Takdir

Ada sedikit kesalahpahaman di kalangan mereka yang kerap membicarakan konsep sunnatullah (sunnat-u ‘l-Lâh). Mereka menggunakan perkataan sunnatullah termasuk untuk hukum yang menguasai alam kebendaan. Baca entri selengkapnya »

Filed under: Agama, Analisis, Ensiklopedia, Renungan

Borobudur Ternyata Bukan Hindu-Budha Tapi Islami?

Tentang Peradaban Jawa (Peradaban Atlantis) dikaitkan dengan kiprah Bani Israel, ada fakta yang menarik apabila anda berkunjung ke situs resmi Israel misalnya di Kantor Perdana Menteri Israel dan Kantor Kedubes Israel di seluruh dunia terpampang nama Ibukota Israel : JAVA TEL AVIV / JAWA TEL AVIV, dan MAHKOTA RABBI YAHUDI yang menjadi imam Sinagog pake gambar RUMAH JOGLO JAWA. Baca entri selengkapnya »

Filed under: Agama, Analisis, Budaya, Ensiklopedia

Arsip

Kategori

Wawancara dengan Prof. Arysio Santos tentang Indonesia adalah Benua Atlantis

Pengunjung

  • 16.848 Orang

Kalender Posting

Mei 2024
M S S R K J S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

Jadwal Waktu Shalat

Pertahankan Budaya Bangsa !